Pohon pisang merupakan tanaman yang sangat banyak di jumpai oleh masyarakat di Indonesia . Hampir di setiap daerah di Indonesia selalu terdapat pohon pisang. Selain buahnya yang dapat dikonsumsi, beberapa bagian dari pohon pisang juga bisa dijadikan bahan makanan. Salah satunya adalah jantung,sebagai bahan masakan campuran dengan lauk pauk seperti : ikan teri . Daun pisang juga sering dimanfaatkan oleh masyarakat sebagai bahan pembungkus.
Buah pisang mengandung banyak nutrisi seperti kalium dan asam folat yang baik dikonsumsi ibu hamil untuk membantu perkembangan janin.
Kandungan Nutrisi Buah Pisang
Buah pisang merupakan salah satu jenis buah yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh kita , karena kandungan yang terdapat dalam buah pisang ini membantu tubuh menyimpan cadangan kalsium, nitrogen, dan fosfor, yang semua berguna untuk membangun perbaikan dan regenerasi jaringan.selain itu buah pisang juga sangat memiliki kandungan vitamin dan mineral penting yang tidak di miliki oleh buah yang lain seperti vitamin B kompleks,vitamin C , magnesium, fosfor, zat besi , dan kalsium .
Dan berikut ini saya akan menjelaskan beberapa hal yang bermanfaat terhadapa buah pisang untuk terhadap kesehatan kita:
1. Sumber Energi
Dengan mengkonsumsi dua pisang sehari, dapat meningkatkan daya tahan tubuh serta menambah energi ketika akan melaksanakan atktifitas kesehatan kita .
2. Mengalirkan oksigen ke otak
Karena kaya akan potasium, maka pisang membantu sirkulasi oksigen ke otak dan juga mencegah tekanan darah tinggi dan stroke.
3. Melancarkan Buang Air Besar
Bagi yang sering mengalami kesulitan buang air besar, santaplah pisang. Ini membantu mengembalikkan kelancaran pembuangan sisa tubuh.
4 Mengurangi Nyeri Haid
Bagi wanita yang sering mengalamisakit ketika datang bulan , tidak perlu mengonsumsi obat-obatan atau zat berbahaya bagi tubuh.Tapi cukup anda dengan mengkonsumsi buah pisang rsa nyeri yang anda alami akan berangsur pulih
5. Mengobati sakit Maag
Ketika telat makan dan perut sudah mulai pedih, makanlah pisang dan rasa sakit akibat maag akan segera berkurang karena pisang diketahui memiliki zat penangkal asam dalam tubuh.
6. Mengurangi rasa gatal akibat gigitan nyamuk
Gigitan nyamuk yang sangat menganggu dan gatal dapat hilang ketika kulit pisang dioleskan secara pelan-pelan ke daerah yang terkena gigitan nyamuk.
7. Menyembuhkan Luka Bakar
Caranya cukup dengan menumbuk pisang matang hingga lembek, dan sebarkan di area yang yang terbakar atau luka untuk meredakan rasa perih. Kemudian balut dengan perban kain untuk hasil terbaik.
8. Manfaat Buah Pisang untuk Ibu Hamil
0 komentar:
Posting Komentar